Jenis-Jenis Komputer
1.
Berdasarkan
Data yang di Olah
a.
Komputer
Analog
Analog Computer adalah komputer yang
bekerja secara paralel (analog) untuk mengolah data yang sifatnya berkelanjutan
(kontinyu), datanya berupa besaran fisik dan angka-angka (kuantitatif) seperti
temparatur, tekanan udara, kecepatan angin, arus listrik, gelombang suara, dll.
Output komputer analog biasanya berupa pengaturan atau pengendalian (control)
sebuah mesin. Komputer ini banyak digunakan pada pengendalian industri kimia,
pembangkit listrik, penyulingan minyak, atau rumah sakit untuk memantau denyut
jantung.
Contoh
Komputer Analog antara lain : Amperemeter, Voltmeter, dan Barometer.
b.
Komputer
Digital
Digital Computer adalah komputer yang
bekerja berdasarkan operasi hitung. Variabel dalam komputer ini dinyatakan
dengan angka-angka. Penyelesaian masalah dilakukan dengan proses aritmatik dan
logik (kuantitatif). Data dari digital komputer biasanya berupa simbol yang
memiliki arti tertentu, misalnya: simbol aphabetis yang digambarkan dengan
huruf A s/d Z ataupun a s/d z, simbol numerik yang digambarkan dengan angka 0
s/d 9 ataupun simbol-simbol khusus, seperti halnya: ? / + * & !. Jenis
komputer ini biasa digunakan untuk aplikasi bisnis dan teknik.
Contoh
Komputer Digital antara lain : PC, calculator, Apple lle, dan IBM PC3.
c.
Komputer
Hybird
Hybrid Computer adalah komputer
yang bekerja secara kualitatif dan kuantitatif. Komputer ini merupakan gabungan
antara komputer analog dan komputer digital. Komputer hybrid merupakan computer
yang bekerja secara kualitatif dan kuantitatif karena merupakan kombinasi
antara komputer analog dan komputer digital.
Contoh
Komputer Hybird antara lain : Robot, Alat mesin pabrik, Komputer rumah sakit.
2.
Berdasarkan
Ukuran
a.
MainFrame
MainFrame merupakan computer besar yang
digunakan untuk memproses sebuah data dan aplikasi dalam jumlah yang besar. Umumnya
digunakan oleh perusahaan atau organisasi yang menangani data spesifik
transaksi finansial, sensus ,riset penelitian dan keperluan militer. MainFrame
ini mampu menangani ratusan pengguna dalam waktu bersamaan.
Contoh
Komputer MainFrame antara lain : IBM System, Honeywell-Bull, Cray 1 dari Cray
Research.
b.
Mini
Computer
Mini Computer adalah kelas komputer multi-user yang dalam spektrum komputasi berada
di posisi menengah di bawah kelas komputer
mainframe dan sistem komputer single-user seperti komputer pribadi. Istilah komputer
mini dalam era sekarang ini sudah dianggap kuno dan diganti dengan
istilah-istilah seperti komputer
menengah IBM (midrange system)
dalam duniaIBM, stasiun kerja (workstation) dalam dunia Sun Microsystems dan UNIX/Linux serta server.
Contoh Mini Computer antara lain
: PDP 8, PDP 11, dan VAX.
c.
Micro Computer
Mikrokomputer adalah interkoneksi antara
mikroprosesor (CPU) dengan memori utama (main memory) dan antarmuka
Input-Output (I/O devices) yang dilakukan dengan menggunakan sistem interkoneksi
bus.
Contoh Micro Computer antara lain : Desktop PC, Tower PC dan Laptop
3.
Berdasarkan
Penggunaan
a.
Special
Jenis ini adalah komputer yang digunakan
untuk menangani satu jenis masalah khusus. Komputer jenis ini biasanya telah
diisikan suatu program komputer khusus, yang biasanya digunakan sebagai
pengontrol proses-proses tertentu pada mesin pabrik, kepentingan militer atau
pemeriksaan kesehatan. Dengan demikian bila ditinjau dari segi data yang diolah
maka komputer jenis ini biasanya menggunakan koputer yang memiliki kemampuan
hybrid.
Contoh Komputer Special antara lain : Komputer Medis, Komputer Mesin
robot, Komputer Pabrik.
b.
General
Biasanya digunakan untuk menangani
seluruh jenis masalah baik masalah bisnis maupun yang lainnya. Komputer jenis
ini biasanya cocok untuk komputer pribadi (PC).
Contoh General Komputer antara lain : Desktop PC, Laptop, dan Palm top
Tidak ada komentar:
Posting Komentar